07 Maret 2009

puisi pagi ini

Puisi yang menyapaku pagi tadi:
bukalah hari dengan doa
bukalah hati dengan cinta
dan
lihatlah betapa hidup ini berharga...
mungkin bagi dunia kau hanya seseorang
tapi bagi seseorang kau adalah dunianya

1 komentar:

私のブログ (My Blog) mengatakan...

hello.. salam kenal ya.. aku indra.. ku berasal dari palembang.. aku senang banget membaca blog kamu.. moga kita bisa menjadi teman ya